Gampong Mulia – 17 agustus 2019 kita bangsa Indonesia merayakan Hari Kemerdekaan yang ke – 74. Begitu juga dengan Gampong Mulia, pada perayaan Hari Kemerdekaan ini Pemerintah Gampong Mulia melaksanakan Perlombaan yang di ikutin oleh anak – anak.
Pelombaan yang di adakan oleh Pemerintah Gampong Mulia terdiri dari beberapa lomba yaitu makan kerupuk, bawa kelereng, mancing botol dan sepak bola anak – anak.
dari lomba yang diadakan, ada beberapa pemenang juara 1 , 2 , 3. berikut foto pembagian piala kepada para pemenang